BAHASA PEMROGRAMAN DAN NOTASI ALGORITMIK

 Algoritma menghitung Luas Persegi Panjang. 

Hitunglah Luas Persegi Panjang. Rumus untuk menghitung Luas Persegi Panjang yaitu Panjang dikalikan Lebar (Luas = Panjang x Lebar).

Deskripsi :
  1. Masukkan/Inputkan Panjang (Persegi Panjang).
  2. Masukkan/Inputkan Lebar (Persegi Panjang).
  3. Luas Persegi Panjang sama dengan Panjang dikalikan Lebar (Luas = Panjang x Lebar).
  4. Keluarkan sebagai Output Luas Persegi Panjang.

Flowchart :




3. Pseudocode

Syntax program



Maka output yang akan dihasilkan adalah :














Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 ARRAY 1 DIMENSI   Array  merupakan suatu variabel tipe data terstruktur yang berguna untuk menyimpan sejumlah data yang bertipe sama. Bagia...